Wiki

Wiki

Portal Islam

Mar 29, 2024
Otomatis
Mode Gelap
Mode Terang
Breaking

10 Arti Mimpi Tsunami Menurut Islam Membawa Kabar Baik

Arti mimpi tsunami

Meskipun mimpi ini kedengarannya buruk, tetapi menurut Islam, arti mimpi tsunami adalah tanda bahwa kita akan mendapatkan kabar baik dalam waktu yang akan datang.

Tetapi, arti mimpi tsunami yang membawa kabar baik itu mungkin dari jenis yang lainnya, karena tafsir mimpi tersebut sangat banyak.

Dalam keadaannya yang sebenarnya, mimpi tsunami tentu saja menakutkan, bayangkan kita terbawa ombak yang begitu tinggi.

Sebenarnya, jika kita menyikapi mimpi ini merupakan sebuah peringatan untuk diri kita sendiri yang mengalami mimpinya.

Apalagi, Islam telah menjabarkan bahwa mimpi terdapat dari 3 hal, yaitu dari Allah, Setan dan diri sendiri.

Sedangkan kita tidak dapat menebaknya darimana datangnya mimpi yang kita alami di kala itu.

Arti Mimpi Tsunami Menurut Islam

Arti mimpi tsunami yang ditafsirkan Islam sendiri memiliki beberapa tafsir berdasarkan kondisinya, sebagai contohnya mimpi ini merupakan pertanda baik.

Namun perlu kamu ketahui, walaupun terdengar baik, tetapi mimpi tersebut masih memiliki banyak makna yang mungkin saja terdengar sangat buruk.

Ada beberapa tafsir berdasarkan kondisi dari mimpi ini, diantaranya.

Baca Juga : 7 Arti Mimpi Melihat Ular, Benarkah Buruk?

1. Mimpi Selamat Dari Tsunami

Inilah yang merupakan arti mimpi tsunami pertanda baik, bisa dilihat dari mimpinya yang sangat buruk dan mematikan, namun kita bisa terhindar.

Menurut informasi yang sudah saya dapatkan, mimpi ini menandakan akan datangnya kabar baik dalam waktu dekat.

Kabar ini merupakan suatu peringatan bahwa kita harus lebih bersahabat dengan alam, rawat alam dengan baik agar kita terjadi hal-hal yang buruk.

Sedangkan sebaliknya, jika kita sama sekali tidak bersahabat dengan alam, besar kemungkinan kejadian buruk akan menghampiri kita.

2. Arti Mimpi Melihat Tsunami

Arti mimpi melihat tsunami yang tiba-tiba datang merupakan sebuah firasat mimpi yang menandakan kamu akan mendapatkan kejutan dari orang terdekat.

Mungkin sahabat, teman, kerabat atau saudara yang memberi kamu sebuah kejutan yang tidak kamu duga.

Tentu bukan sebuah kejutan yang menakutkan, tetapi kabar yang saya dapatkan kejutan yang kamu dapatkan begitu luar biasa.

Sehingga perlu kamu bersyukur jika benar-benar ini terjadi, sedangkan jika tidak ada kenyataannya, mungkin ini hanya sebuah teman tidur.

3. Mimpi Terkena Tsunami

Hal-hal yang paling menakutkan adalah ketika kita mendapati mimpi sedang terperangkap dalam tsunami, atau terkena tsunami.

Perasaan kita tentu saja resah dan gelisah, mau bangun tapi susah, takut dan merasa umur sudah hampir selesai.

Namun ternyata itu hanya mimpi buruk yang mendatangi kita untuk menemani tidur yang luar biasa nyenyaknya.

Dibalik datangnya mimpi ini ternyata memberikan peringatan bahwa kita sedang dalam kegagalan yang pasti harus kita pelajari dari kegagalan itu.

4. Mimpi Melihat Tsunami yang Kecil

Tsunami besar maupun kecil keduanya memang begitu menakutkan, tetapi untungnya ini hanya terjadi dalam mimpi yang mana alam bawah sadar kita.

Arti mimpi tsunami kecil merupakan sebuah perasaan kamu yang sedang emosi, mungkin kamu sedang dalam zona masalah.

Baik itu dalam keluarga, persahabatan, pertemanan, percintaan maupun yang lainnya sehingga terbawa mimpi buruk.

Tetapi sebaiknya kamu mengambil hikmah dari permasalahan itu bahwa tidak ada kebaikan dalam pertikaian.

Mimpi tsunami

Arti Mimpi Tsunami Menurut Psikolog

Menurut psikolog, jika kita mendapati mimpi ini ternyata adanya kekuatan besar yang sedang mengejar kita.

Hal tersebut tentu menyebabkan kondisi psikologis kamu terpencar, sehingga mimpi tsunami pun datang menghampiri yang begitu buruk.

Karena orang yang mengalami kecemasan cenderung trauma sehingga akan hadir visuliasasi bencana alam datang ke mimpi.

Tapi, psikolog juga memiliki makna yang berbeda-berbeda sesuai dengan apa yang terjadi didalam mimpi itu.

Ketika kamu terapung-apung karena bencana tsunami yang kamu impikan itu, maka kamu sedang dalam kehilangan kontrol dalam kehidupan.

Dan kamu sedang menghindari masalah yang ada apabila dalam mimpi itu kamu berlari untuk menghindari tsunami.

Secara umumnya, mimpi tsunami menurut psikolog melambangkan kamu sedang dalam fase kebingungan yang akhirnya mendapati mimpi buruk ini.

Mimpi Tsunami Menurut Primbon

Primbon juga tidak terlupakan tentang mimpi, yang mana mimpi tsunami, umumnya ini adalah mimpi buruk.

Mendapati mimpi tersebut memberikan kita peringatan bahwa akan datangnya suatu masa yang mana kita harus mengeluarkan uang.

Dimana uang tersebut untuk membeli atau pun untuk melakukan sesuatu, entah apakah ini benar-benar nyata atau hanya mitos.

Tapi bukan berarti semuanya buruk, primbon juga menjelaskan ini adalah memiliki makna yang baik.

Kamu akan mendapatkan pelajaran dalam kehidupan yang baru, serta masa-masa yang mulai dengan hal-hal baru akan kamu rasakan.

Jadi, primbon menyimpulkan bahwa ini merupakan sesuatu tentang masa depan yang akan kita hadapi dengan pembaruan yang luar biasa.

Baca Juga : 10 Arti Mimpi Menikah Tanda Kematian, Benarkah?

Kira-kira apa yang sebenarnya terjadi akan hadirnya mimpi ini? Apakah seperti tafsir Islam, primbon atau pandangan psikolog?.

Yang manapun kita kita tahu karena ini mimpi yang merupakan hanya sebuah firasat semata.

Semoga saja kita selalu terhindar dari hal-hal yang buruk yang berindikasi membuat kita terpuruk.

Demikian penjelasan tentang arti mimpi tsunami semoga bermanfaat dan dapat dijadikan sebagai inspirasi sebagaimana visi Sikalem.com.

Comment

Your email address will not be published

There are no comments here yet
Be the first to comment here